Kamis, 14 Januari 2021

Jenis Mixer dan Cara Bersihkan

Pada dasarnya jenis mixer terbagi oleh beberapa jenis, yaitu mixer planetary yang dibedakan lagi menurut jenis pengaduknya, ada whipper untuk membuat adonan cair seperti adonan untuk bolu, brownies, marble cake, butter cream ataupun chiffon cake.

 Jenis Mixer

Sebagai salah satu alat yang penting untuk keperluan baking, mixer roti  yang berkualitas sangat diperlukan. Tapi kembali lagi apakah jenis mixer itu sesuai dengan kebutuhan pengguna atau tidak.

Jenis pengaduk dough hook untuk membuat adonan keras yang akan digunakan untuk membuat roti manis, roti tawar. Dan yang ketiga adalah beater berfungsi untuk mengaduk adonan tepung dan mentega, seperti pastry dan croissant.

 

Sebagai salah satu alat yang penting untuk keperluan baking Spiral mixer 30 liter berkualitas sangat diperlukan. Tapi kembali lagi apakah jenis mixer itu sesuai dengan kebutuhan pengguna atau tidak.

Spiral mixer


Jenis mixer kedua adalah jenis mixer spiral, yang digunakan untuk mengaduk adonan agar menjadi lebih padat seperti untuk mengaduk adonan pizza. Kapasitas kedua mixer tersebut jelas berbeda, jenis mixer planetary memiliki kapasitas ukuran mulai dari 10, 20,30, 40, 50 dan 60 liter.

 

Mixer spiral

 Sedangkan jenis mixer spiral 40 liter memiliki kapasitas 5, 8, 12, 15, 25 , 30 , 40 ataupun 50 kg. Untuk harganya sendiri mixer spiral lebih mahal sedikit dibandingkan dengan mixer planetary hal ini karena kapasitas mixer spiral lebih besar dan spesifikasinya juga lebih lengkap. 

Apabila sudah memilih mixer yang sesuai dengan kebutuhan maka kita harus tahu bagaimana melakukan perawatan setiap kali mixer selesai dipakai. 

Bagaimana Cara Membersihkan  ?

Sebelum membersihkan mixer roti sehabis digunakan, pastikan kabel listrik tidak tersambung oleh stok kontak. Setelah itu, Anda bisa buang sisa adonan yang menempel dengan kain pembersih atau bisa mengelapnya dengan kain yang diberi sedikit air sabun.

Langkah selanjutnya adalah membersihkan pengaduknya, namun cabut terlebih dahulu pengaduk tersebut jika pengaduk bisa dibongkar pasang. Bersihkan ujung pengaduk mixer dengan cara mencucinya menggunakan air sabun atau ada dapat mencoba cara lainnya yaitu dengan menggunakan campuran air lemon, bisa juga dengan campuran cuka dan air agar mixer lebih bersih dan terbebas dari bau.

Untuk menjangkau celah-celah pada mixer Anda bisa gunakan semprotan dan sikat gigi untuk membersihkannya. Setelah selesai dibersihkan dan dibilas, keringkan terlebih  Pada tahap pengeringan ini, pastikan mesin harus benar-benar kering agar tidak terjadi koroasi pada badan mesin atau bagian pengaduk.  

 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Peralatan Perlengkapan Dapur

Mesin Pemanggang Berkualitas

Mesin Pemanggang Bebek Usaha catering ini sudah banyak dipercaya untuk membantu proses persiapan makanan pada suatu acara atau saat tertentu...